Sebelum melakukan pembelian software akuntansi, tentu saja anda akan dihadapkan pilihan dengan berbagai aplikasi yang tersedia. Hal yang perlu anda lakukan adalah dengan memilih yang sesuai dengan kebutuhan dan juga memperhatikan fitur fitur yang tersemat di dalamnya. Berikut ini beberapa fitur dari aplikasi akuntansi yang dimiliki oleh Soltius.
Fitur yang Dimiliki oleh Aplikasi Akuntansi
- Financial Forecasting
Bagi anda yang ingin tahu apa saja fitur yang tersemat di aplikasi akuntansi ini adalah salah satunya financial forecasting. Dapat dikatakan jika fitur satu ini merupakan fitur yang memiliki esensi cukup penting. Pasalnya, dalam setiap jalannya bisnis tentu saja, anda menginginkan untuk melakukan estimasi biaya pendapatan dengan tepat.
Untuk itu, dengan hadirnya fitur satu ini akan mampu membantu anda di dalam mengontrol keuangan perusahaan dengan lebih bijak. Hal ini karena sistem kerjanya sendiri yang mampu untuk menghilangkan biaya yang memang tidak diperlukan. Sehingga mampu untuk mendapatkan keuntungan yang maksimal.
- Budgeting
Fitur lain yang dimiliki oleh software akuntansi adalah fitur budgeting. Dengan menggunakan fitur satu ini, maka nantinya anda pun akan bisa mencatat semua laporan tentang budgeting yang ada di dalam perusahaan anda. Sehingga nantinya akan bisa membuat anggaran yang bersisa maupun tidak bersisa.
Adapun hal ini nantinya juga akan bisa disesuaikan dengan periode dari aktivitas bisnis yang anda lakukan. Tidak hanya itu saja, fitur yang tersemat dalam aplikasi ini juga mampu memiliki fungsi sebagai penghitungan untuk anggaran laba rugi yang ada pada perusahaan anda. Sehingga kehadiran aplikasi satu ini tentunya dapat sangat membantu.
- Purchasing
Berikutnya, juga terdapat fitur purchasing yang merupakan salah satu kegiatan inti dalam setiap akuntansi. Dengan adanya fitur yang tersemat dalam aplikasi ini, tentu saja akan mampu untuk melihat status dan juga berbagai laporan transaksi. Sebut saja seperti pembelian jatuh tempo, pelunasan dan juga sebagainya.
Kemudian, dengan menggunakan software akuntansi satu ini, anda juga bisa melakukan pembuatan faktur dan juga retur pembelian. Namun, tidak berhenti hanya sampai situ saja, dengan aplikasi satu ini juga bisa untuk melakukan pembuatan pengiriman terhadap supplier sehingga sangat menguntungkan.
- Manajemen Utang Piutang
Hal selanjutnya yang tersemat dalam aplikasi satu ini adalah manajemen utang piutang. Dengan begitu, anda pun bisa membuat laporan keuangan yang berkaitan dengan utang dan piutang dari pelanggan maupun supplier. Sehingga nantinya anda juga bisa untuk mengontrol kapan waktu untuk jatuh tempo yang memang harus dibayarkan.
Ada banyak sekali keuntungan yang bisa anda dapatkan dengan hadirnya fitur fitur yang ada di aplikasi akuntansi satu ini. Oleh karena itu, bagi anda yang memang ingin mendapatkan fitur dari software untuk akuntansi tersebut, maka anda bisa langsung saja memilih Soltius sebagai developer software untuk akuntansi yang mumpuni.